Unik, Seorang Bayi Menyusu Dari Sapi
Seorang pria asal Kamboja mengatakan bahwa cucu laki-lakinya menyusu langsung dari sapi sejak orang tua sang anak pergi untuk mencari kerja di tempat lain.
Um Oeung mengatakan bahwa cucunya, Tha Sophat, yang berusia 20 bulan mulai menyusu langsung dari sapi pada Juli lalu ketika dia melihat anak sapi menyusu pada induknya.
Awalnya, sang kakek melarang cucunya melakukan hal itu. Dia kemudian mengijinkan perilaku cucunya itu ketika si cucu menangis keras.
0 comments:
Post a Comment